Kesehatan mental atau Depresi ada banyak di sekitar kita. Kasus bunuh diri dan bullying sampai kepada mengganggu mentalitas seseorang. Dan krisis kesehatan mental melonjak di kalangan remaja.
Bagaimana Ia memelihara Jiwa kita?
1. Firman Tuhan, Ibrani 4:12
Hati-hati dengan perkataan. Ada perkataan yang positif dan negative. Perkataan yang positif dapat membantu mengatasi suatu yang tidak nyaman untuk memperbaikinya. Sedangkan perkataan negatif tidak membantu dalam mengatasi keadaan, malah berpotensi memperburuk keadaan
2. Roh Kudus, Roma 8:26-27
Rohkudus membantu kita dalam kelemahan kita
3. Ada dukungan orang-orang benar, Ibrani 10:25
Manusia butuh komunitas yang saling memperhatikan dan saling perduli d idalam lingkungan orang-orang benar.
4. Hati yang gembira adalah obat yang manjur, Amsal 17:22
Banyak tertawa meningkatkan imun dan menahan proses penuaan (Mazmur 2:29)
5. Memuji Tuhan, Mazmur 103:2-5
Selasa, 24-12-2024 | |||
GBI Sentral Tomang (CHURCH) | |||
Ibadah Malam Kudus | 17:00 | Gedung Apotik Tomang Lt. 2 | Pdt. Dr. Kiki Sadrach |