M1 Berdoa dan minta kekuatan dari Allah untuk menjalani hari ini
M2 A. Seperti apa hubungan yang selama ini Anda bangun dengan Tuhan lewat doa? (jawab dengan jujur)
B. Apa tujuan dari Anda membangun hubungan dengan Tuhan lewat doa?
C. Bagaimana supaya Anda dan saya dapat membangun hubungan intim dengan Tuhan? (berikan tanggapan Anda)
M3 Doa bukanlah sekedar kata-kata yang diucapkan lewat bibir mulut, tetapi doa merupakan hubungan batin yang direfleksikan dalam hidup sehari-hari
M4 Beritakanlah tentang kebenaran Firman yang anda terima hari ini kepada rekan seiman anda